
Coding Labs - Grocery CRUD telah dilengkapi dengan sebuah file konfigurasi lengkap untuk mengatur beberapa fungsi seperti bahasa, tanggal dan upload size. Dalam tutorial ini, kita akan mencoba untuk mengubah bahasa pada Grocery CRUD.
Beriku tutorial cara mengubah bahasa di Grocery Crud :
1.Buka file grocery_crud.php pada folder application > config
2.Ganti kode
$config['grocery_crud_default_language'] = 'english';
menjadi
$config['grocery_crud_default_language'] = 'indonesian';
selesai, Bahasa telah di ganti menjadi Bahasa Indonesia....


0 Komentar